Mengawali pengabdiannya di Pemerintah Kabupaten Temanggung mulai tahun 2004 menjadi Pegawai Tidak Tetap (PTT) sebagai aggota Satpol PP yang bertugas di Kecamatan Kaloran. Terhitung mulai 1 Januari 2009 diangkat menjadi CPNS dan tahun 2011 diangkat menjadi PNS dengan Pangkat, Golongan Pengatur Muda, II/a di instansi yang sama. Tahun 2010 ditugaskan sebagai staff Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kecamatan Kaloran. Tahun 2017 ditugaskan di Bagian Umum SETDA Kab. Temanggung. Tahun 2020 ditugaskan di Bagian Pembangunan SETDA Kab. Temanggung. Tahun 2022 ditugaskan di Kantor Kecamatan Kranggan. Tahun 2023 bertugas di Kantor Kelurahan Kowangan Kec. Temanggung.
PROFIL
|
Jabatan :
LURAH KOWANGAN
|
NIP : 198104092009011003
|
Pangkat/Golongan : III/c
|
Agama : Islam
|
PENDIDIKAN
|
- Tahun 1993 lulus Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Tempuran 1
- Tahun 1996 lulus Madrasah Tsanawiyah Muhammadiyah Tempuran
- Tahun 1999 lulus Madrasah Aliyah Assalaam Kranggan Temanggung
- Tahun 2017 lulus S1 Program Studi Ilmu Administrasi Negara pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Terbuka
KARIR DAN POSISI
|
- 21 Desember 2010 ditugaskan sebagai staff Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kecamatan Kaloran.
- 2 Oktober 2017 ditugaskan sebagai Pengadministrasi Umum di Subbag TU dan Protokol SETDA Kab. Temanggung.
- 2 September 2019 ditugaskan sebagai Pengelola Barang Milik Negara di Subbag TU dan Protokol SETDA Kab. Temanggung.
- 14 Mei 2020 ditugaskan sebagai Pengelola Pengendalian, Monitoring dan Evaluasi di Bagian Pembangunan SETDA Kab. Temanggung.
- 30 Juli 2021 ditugaskan sebagai Analis Monitoring dan Evaluasi di Bagian Pembangunan SETDA Kab. Temanggung.
- 31 Maret 2022 menjabat sebagai Kasubbag Perencanaan dan Keuangan Kec. Kranggan.
- 14 Maret 2023 menjabat sebagai Lurah Kowangan Kec. Temanggung.
|
|
|